MERUBAH MANUAL FILE CSV DARI BENTUK DIPISAHKAN DENGAN KOMA JADI KOLOM

1. Select semua cells

2. Ke menu data >> Pilih Text to Columns

 

3. Pilih Delimited. Klik Next

4. Pilih/centang/Checklist pada pilihan Semicolon dan Comma, serta hapus tanda kutip dua (“) yang ada di Text qualifier (jika data diapit dengan tanda petik)

Dibawahnya ada preview tampilan menjadi kolom. Klik Next

5. Selanjutnya klik Finish

6. Tampilan jiga sudah berhasil menjadi kolom atau dipisahkan dengan kolom dan dapan di save ulang atau di save as

 

Created by: Asep Saeful

Created date: 02/06/2023

Version: 1.0

Revision date: 28/06/2024

 

 

 

Article Details

Article ID:
47
Category:
Date added:
02/06/2023 12:46:14
Views:
33
Rating (Votes):
(1)